Menyusuri Lorong Lorong Paris..
Paris..
kota impian yang sudah lama ingin aku kunjungi..
Akhirnya kesempatan itu datang juga..
Paris terletak di tepi sungai Seine, di utara Perancis dan merupakan kota tujuan wisata paling populer di dunia. Dikunjungi sekitar 30 juta turis asing per tahun, dan merupakan salah satu wilayah metropolitan terpadat di Eropa.
Paris memiliki iklim laut dan dipengaruhi Arus Atlantik Utara, sehingga kota ini memiliki iklim menengah yang jarang mengalami temperatur tinggi atau rendah.
Setelah lelah dan puas keliling di sebagian besar kota kota di Perancis, akhirnya tiba juga di jantung kota Paris. Saat tiba di kota ini cuaca sedikit mendung dan berkabut......... saya sedikit khawatir dengan cuaca ini ( karena hujan dapat terjadi kapanpun sepanjang tahun di kota Paris, dan Paris juga dikenal untuk hujan mendadaknya).Walaupun saat itu di Eropa lagi musim salju, salju jarang turun juga di kota ini.
Menyusuri tepian Sungai Seine dengan pemandangan yang indah..Dari kejauhan di balik remang remang kabut, tampak icon kota Paris yang sangat terkenal... Menara Eiffel..
Jalan jalan di seputar Avenue des Champs-Elysées ;yang merupakan taman abad ke-17 yang diubah menjadi jalan yang menghubungkan Place de la Concorde dan Arc de Triomphe; sangat menyenangkan dan tidak terlupakan...
Setelah makan siang, kami berdua memisahkan diri dari rombongan tour untuk bertemu dengan seorang sahabat yang sudah lama tinggal di Paris..
Thanks God akhirnya kami bertemu dengan Mei sahabat kami... muncul dr kerumunan para turis di salah satu pusat perbelanjaan... Senang sekali rasanya..
Arc de Triomphe |
Banyak sekali kerumunan turis di tempat ini, duduk di etalase gereja sambil melihat pemandangan serta atraksi dari beberapa seniman yang sedang menunjukan kebolehannya menyanyi dan akrobat..
Arc de Triomphe |
Montmartre |
Kami bertemu dengan Fred sekitar jam 6 sore.. Menara Eiffel sudah bermandikan cahaya dan semakin
Atraksi seorang pengamen di Montmartre |
dinginnya malam terkalahkan oleh suasana malam itu...
Sebuah atraksi di Montmartre |
Maaf ya Fred n Mei.. karena kesalahanku kami dibawa dulu ke Moulin Rouge..
Di lorong Stasiun kereta |
Di pelataran Montmartre |
LIDO |
Thanks God for everything..
Sampai ketemu Mei n Fred.. thanks a lot sudah memandu kami hari itu dan berharap suatu saat bisa bertemu
Di pelataran Montmartre |
Eiffel |